Senin, 11 Juli 2011

Tugas SPA1 ( Gardu Jaga )

Pos jaga berperan penting dalam suatu perumahan.
post jaga berfungsi sebagai sarana jaminan keamana.
konsep post jaga yang saya rancang kali ini adalah post jaga sebuah Perumahan Real Estate , dimana faktor yang dijadikan sebagai komoditas penjualan perumahan real estate ini adalah faktor keamanan, misalnya : jamina keamana 24 jam , pemakaian cctv , aksesbilitas one gate system, dan sistem sirkulasi cul de sac.
Pos jaga merupakan salah satu wujud fisik yang mampu menyimbolkan karakter strata sosila penghuninya sekaligus karakter bentuk termatik dari lingkungan perumahan real estate tersebut. dengan demikian pos jaga yang saya rancang memiliki ciri lingkungan perumahan real estate sesuai dengan bentuk tematik bangunan rumahnya , memiliki ciri strata sosial penghuni yang golongan menengah ke atas, memiliki fungsi yang lengkap, memiliki dampak positif terhadap arsitektural lingkungan perumahannya.
adapun batasan rancangan yang perlu saya perhatika , yaitu:
penghuni : 4 orang satpam (laki-laki)
kajian fungsi : studi banding , aktivitas , fasilitas , dan tuntutan wadah
olah tapak : kondisi dan potensi tapak / lingkungan
olah bentuk : bentuk dan penampilan
unsur estetika : komposisi , proprsi , skala , kesatuan , tekstur , dan warna
fungsionalisme ruang .

adapun pada denah yang saya rancangan mempunyai batasan lokasi atau tapak , yaitu luas lahan 9x12m





ini adalah site plan dari pos jaga yang saya rancang ,


Desain pos jaga ini menggunakan perspketif mata burung ,
konsep desain pos jaga ini adalah minimalis .
Adapun tampak depan dan tampak samping pada bangunan seperti gambar di atas ini.

2 komentar:

  1. Wah jd inget jaman2 kuliah dulu
    *padahal baru lulus kmaren2 ini :P

    Kuliah arsitektur dmana?
    Jgn lupa mampir yaa http://andrasuperhero.blogspot.com

    BalasHapus
  2. makasih ka , ini berguna bnget bagi saya yang masih pemula, untuk mengerjakan SPA 1

    BalasHapus